Cara Mengelola Fasilitas Kesehatan Dengan Baik dan Benar

mengelola fasilitas kesehatan

Sangat penting sekali untuk bisa mengelola fasilitas kesehatan dengan baik dan benar. Dengan mengelola fasilitas kesehatan dengan baik dan benar bisa memudahkan operasional kesehatan menjadi lebih baik. Ada berbagai cara yang bisa dilakukan untuk mengelola fasilitas kesehatan. Dengan cara-cara tersebut diharapkan bisa mengelola fasilitas kesehatan dengan baik.

Mengapa Mengelola Fasilitas Kesehatan Penting?

Fasilitas kesehatan merupakan salah satu hal yang harus dijaga keberlangsungannya. Oleh sebab itu, fasilitas kesehatan harus dirawat dengan baik dan benar. Merawat fasilitas kesehatan masuk kedalam salah satu prosedur manajemen klinik. Pada manajemen klinik dijelaskan bahwa sangat penting sekali untuk merawat fasilitas kesehatan.

Dengan merawat fasilitas kesehatan bisa menjadikan fasilitas kesehatan menjadi semakin nyaman untuk digunakan. Selain itu, keberlangsungannya pun bisa semakin terjaga. Pada manajemen klinik pertama pdf juga disebutkan bahwa mengelola fasilitas kesehatan merupakan hal yang sangat penting sekali untuk dilakukan.

Fasilitas kesehatan yang terjaga akan membuat penggunaannya menjadi semakin baik. Dengan mengelola fasilitas kesehatan dengan baik dan benar bisa menjadikan semua orang bisa menggunakan fasilitas kesehatan. Jika seperti itu, maka semakin banyak orang yang merasakan fasilitas kesehatan.

Dengan semakin banyak orang yang merasakan fasilitas kesehatan, maka semakin banyak pula orang yang akan sehat. Tak heran jika manajemen klinik kesehatan menjadi hal yang sangat penting. Pada klinik manapun fasilitas kesehatan harus dijaga dan diatur sedemikian rupa agar bisa tersusun dengan baik. Jika Anda merupakan bagian dari tenaga kesehatan sangat penting sekali untuk berperan menjaga fasilitas kesehatan agar bisa terjaga dengan sangat baik.

Cara Mengelola Fasilitas Kesehatan

Ada berbagai cara yang bisa dilakukan untuk mengelola fasilitas kesehatan yang sering disebutkan pada manajemen klinik pratama. Dengan melakukan cara-cara ini bisa membantu Anda untuk menjaga fasilitas kesehatan agar menjadi semakin baik. Sebagai bagian dari tenaga kesehatan, sangat penting sekali untuk membantu mengelola fasilitas kesehatan dengan baik dan benar.

Berikut ini adalah cara mengelola fasilitas kesehatan dengan baik dan benar :

1. Menggunakannya Dengan Benar

Salah satu cara utama yang bisa digunakan untuk mengelola fasilitas kesehatan adalah menggunakannya dengan benar. Dengan menggunakannya dengan benar bisa membuat fasilitas kesehatan menjadi awet dan bisa bertahan lama untuk digunakan. Fasilitas kesehatan tidak akan mudah rusak jika digunakan dengan benar.

Oleh sebab itu, apapun fasilitas kesehatan yang ada harus digunakan dengan benar. Jika Anda menggunakannya dengan benar maka bisa menjaga keberlangsungan fasilitas kesehatan. Pada manajemen rumah sakit juga fasilitas kesehatan harus digunakan dengan benar. Baik itu pada rumah sakit ataupun klinik dan dimanapun, fasilitas kesehatan harus digunakan dengan benar.

2. Menggunakannya Sesuai Dengan Fungsinya

Fasilitas kesehatan juga harus digunakan sesuai dengan fungsinya. Jika tidak digunakan sesuai dengan fungsinya maka bisa menyebabkan fasilitas kesehatan menjadi mudah rusak. Oleh sebab itu, sangat penting sekali untuk menjaga fasilitas kesehatan dengan cara menggunakannya sesuai dengan fungsinya.

Baik itu di klinik ataupun di rumah sakit, fasilitas kesehatan harus digunakan sesuai dengan fungsinya. Cara mengelola klinik kesehatan dengan baik salah satunya bisa diwujudkan dengan cara menggunakan fasilitas kesehatan sesuai dengan fungsinya. Dengan menggunakan fasilitas sesuai dengan fungsinya berarti Anda sudah berpartisipasi dalam menjaga keberlangsungan fasilitas kesehatan.

3. Menggunakan Sesuai Dengan Kebutuhan

Fasilitas kesehatan juga mempunyai batas penggunaannya tersendiri sesuai dengan jenisnya. Sehingga, penggunaanya pun jika bisa harus dibatasi sesuai dengan batasnya. Oleh sebab itu, sangat penting sekali untuk menggunakan fasilitas kesehatan sesuai dengan kebutuhan. Jangan sampai menggunakan fasilitas kesehatan jika sedang tidak dibutuhkan.

Hal tersebut bisa menyebabkan penggunaan fasilitas kesehatan menjadi sia-sia. Hal ini tentunya tidak diinginkan karena akan membuat fasilitas kesehatan bisa menjadi mudah untuk rusak. Pada manajemen rumah sakit juga disebutkan bahwa penggunaan fasilitas kesehatan harus sesuai dengan kebutuhan. Jangan sampai fasilitas kesehatan digunakan secara sia-sia atau bahkan berlebihan.

4. Merawatnya Dengan Benar

Administrasi rumah sakit ada beragam sekali jenisnya. Salah satu bentuk administrasi rumah sakit adalah fasilitas kesehatan. Fasilitas kesehatan harus dirawat dengan baik dan benar. Tentu tujuannya adalah agar keberlangsungan fasilitas kesehatan dapat terjaga. Dengan merawat fasilitas kesehatan bisa membuat fasilitas kesehatan menjadi semakin terjaga.

Oleh sebab itu, sangat penting sekali untuk para tenaga kesehatan untuk mengetahui cara merawatnya dengan baik dan benar. Biasanya, mereka diberikan pembekalan pada rumah sakit atau klinik. Dengan pembekalan yang baik bisa memberikan ilmu perawatan yang baik pula. Sehingga, sangat penting untuk rumah sakit dan klinik memberikan pembekalan yang baik pada tenaga kesehatan.

5. Sesuaikan Jumlah Dengan Kebutuhan

Didalam administrasi klinik disebutkan berbagai hal mengenai fasilitas kesehatan. Pada administrasi klinik juga diatur jumlah fasilitas kesehatan yang disediakan pada klinik. Jumlah fasilitas kesehatan yang disediakan harus disesuaikan dengan kebutuhan. Tujuannya tentu agar kebutuhan akan fasilitas kesehatan bisa menjadi semakin tercukupi.

Oleh sebab itu, jumlah fasilitas kesehatan yang tersedia harus disesuaikan dengan kebutuhan. Dengan menyesuaikan jumlah dengan kebutuhan akan menjadikan kebutuhan akan fasilitas kesehatan bisa tercukupi dengan baik. Hal ini sangat penting sekali untuk diperhatikan oleh klinik atau rumah sakit. Fasilitas kesehatan yang tersedia harus cukup dan sesuai dengan kebutuhan.

6. Rajin Melakukan Perawatan dan Pemeliharaan

Salah satu hal yang disebutkan dalam operasional rumah sakit adalah menjaga dan merawat fasilitas kesehatan. Fasilitas kesehatan harus rutin dilakukan perawatan dan pemeliharaan. Tujuannya agar fasilitas kesehatan bisa terus dijaga keberlangsungannya. Selain itu, fasilitas kesehatan yang terawat dengan baik juga akan memberikan dampak yang baik pada operasional rumah sakit.

7. Berhenti Gunakan Jika Sudah Tidak Berfungsi Dengan Baik

Jika sudah tidak berfungsi dengan baik sebaiknya fasilitas kesehatan tidak digunakan lagi. Tujuannya adalah agar pelayanan kesehatan bisa berlangsung dengan baik. Sebaiknya, pihak rumah sakit atau klinik jika menjumpai fasilitas kesehatan yang sudah tidak berfungsi dengan baik lagi diberhentikan penggunaannya.

8. Gunakan yang Baru Jika Diperlukan

Jika fasilitas kesehatan sudah tidak berfungsi dengan baik, sebaiknya menggunakan yang baru. Dengan menggunakan fasilitas kesehatan yang baru bisa membuat pelayanan menjadi lebih baik. Pihak rumah sakit atau klinik sangat penting sekali untuk menyediakan fasilitas kesehatan yang baru.

9. Lakukan Pembaruan Alat Jika Diperlukan

Jika pada momen-momen tertentu diperlukan alat yang baru, maka pihak penyedia fasilitas kesehatan harus sudah siap. Pihak rumah sakit atau klinik harus melakukan pembaruan alat jika diperlukan. Dengan melakukan pembaruan alat akan membuat pelayanan kesehatan menjadi lebih baik lagi.

10. Berkomitmen Dalam Menjaga Fasilitas Kesehatan

Seluruh tenaga kesehatan harus berkomitmen dalam menjaga fasilitas kesehatan. Mereka semua harus berkomitmen dalam menjaga fasilitas kesehatan dengan baik dan benar. Dengan semakin banyak orang yang berkomitmen menjaga fasilitas kesehatan maka fasilitas kesehatan bisa terjaga dengan baik.

Keuntungan Mengelola Fasilitas Kesehatan Dengan Baik dan Benar

Ada berbagai keuntungan yang bisa dirasakan dari mengelola fasilitas kesehatan dengan baik dan benar. Salah satunya adalah fasilitas kesehatan menjadi lebih terjaga dan terawat. Dengan fasilitas kesehatan yang seperti itu akan membuat penggunanya menjadi semakin bermanfaat. Oleh sebab itu, sangat penting sekali untuk mengelola fasilitas kesehatan.

5 Cara Meningkatkan Kualitas Layanan Klinik Kesehatan

Photo Credit: National Cancer Institute (Unsplash)

Bagi klinik kesehatan, kualitas pelayanan adalah hal yang perlu diprioritaskan. Kualitas pelayanan akan berpengaruh pula pada kualitas klinik secara keseluruhan. Jika pasien mendapatkankan pelayanan berkualitas baik, maka mereka tidak akan ragu merekomendasikan klinik Anda kepada orang lain. 

Namun, meningkatkan kualitas klinik kesehatan bukanlah pekerjaan mudah. Dibutuhkan kerja sama dari berbagai pihak dan juga kejelian dalam memanfaatkan berbagai media yang ada. Tak perlu khawatir, ini dia lima cara meningkatkan kualitas layanan klinik kesehatan yang bisa Anda coba.

Maksimalkan tampilan profil klinik Anda di ranah online 

Di era digital ini, sangat disayangkan jika Anda tidak memanfaatkan internet dan media sosial untuk memasarkan klinik kesehatan Anda. Mulailah dengan membuat website yang berisi berbagai informasi mengenai klinik kesehatan. Informasi tersebut meliputi lokasi klinik dan berbagai layanan yang disediakan. Anda juga bisa memaksimalkan website klinik kesehatan dengan memasukan nilai dan visi misi, serta lengkapi dengan foto yang memperlihatkan kondisi klinik kesehatan Anda.

Dengan cara ini, pasien bisa dengan mudah menemukan dan mempelajari layanan yang ditawarkan oleh klinik kesehatan Anda. Mereka akan merasa lebih aman ketika datang karena sudah dilengkapi dengan informasi yang mereka temukan secara online. Apalagi jika Anda mencantumkan testimoni pasien sebelumnya, kepercayaan pasien pada klinik kesehatan Anda pun akan semakin meningkat.

Tingkatkan efisiensi operasional klinik 

Kualitas pelayanan klinik kesehatan juga bisa terlihat dari efisiensi operasional klinik. Pasien pasti akan sebal jika menunggu terlalu lama atau harus bolak-balik melakukan registrasi. Ditambah lagi jika jumlah pasien sedang banyak dan jumlah transaksi per hari sangat tinggi, risiko terjadinya human error pun bisa meningkat.

Padahal, kesalahan pada operasional bisa menurunkan kualitas klinik di mata pasien. Untuk itu, penting menggunakan sistem informasi manajemen klinik yang baik seperti Omnicare. Software klinik berbasis cloud ini dapat membantu Anda meningkatkan efisiensi operasional klinik karena sudah terintegrasi penuh, mulai dari pendaftaran, rekam medis, farmasi, lab, hingga mencetak tagihan pasien. Tidak perlu khawatir lagi akan terjadi kesalahan karena Omnicare sudah mencatatnya dengan teliti dan bisa diakses dari mana saja dan kapan saja.

Permudah pasien untuk buat janji temu 

Semua orang suka sesuatu yang mudah, termasuk membuat janji temu dengan dokter. Membuat janji temu dengan langsung datang ke klinik kesehatan tampak terlalu rumit di era yang serba online ini. Padahal, ada solusi kemudahan seperti Omnicare, di mana pasien bisa melakukan reservasi secara online dan terintegrasi ke kalender. Staf juga dapat bekerja secara lebih efisien dengan fitur pengingat otomatis yang akan dikirimkan kepada pasien lewat SMS atau WhatsApp Chat.

Sediakan ruang tunggu yang bersih dan nyaman 

Cara berikutnya untuk meningkatkan layanan klinik kesehatan Anda adalah dengan menyediakan ruang tunggu yang bersih dan nyaman. Ruang tunggu adalah salah satu tempat di mana pasien menghabiskan waktu sebelum melakukan pemeriksaan. Ciptakan suasana yang nyaman untuk pasien dengan menggunakan pencahayaan yang hangat, putar musik yang memberikan efek rileks, dan berikan tempat duduk yang nyaman.

Namun, senyaman apa pun ruang tunggu klinik kesehatan Anda, pasien tidak akan senang jika harus menunggu terlalu lama. Karenanya, perhatikan sistem operasional klinik Anda agar janji temu pasien berlangsung dengan tepat waktu.

Bentuk tim customer service dan jalankan secara optimal

Klinik  kesehatan yang baik adalah klinik yang mau terus berkembang. Salah satu cara untuk menjadi lebih baik adalah dengan mendengar keluhan dan tanggapan pasien terhadap klinik Anda. Untuk itu, tim customer service perlu dibentuk.

Customer service menjadi bentuk pelayanan untuk pasien yang memiliki kesulitan atau kendala tertentu. Mereka jugalah yang akan mendengarkan masukan-masukan dari pasien dan menyampaikannya kepada staf klinik kesehatan lain. Pelayanan customer service juga harus dijalankan dengan optimal. Bisa dengan menyediakan berbagai media bagi pasien untuk menyampaikan masukan, seperti lewat email, media sosial, SMS, atau panggilan langsung. 

Tak hanya itu, pastikan Anda juga tak lupa mengucapkan terima kasih kepada setiap pasien yang datang ke klinik Anda. Hal ini bisa mudah dilakukan jika Anda menggunakan software Omnicare yang dilengkapi fitur pengiriman ucapan terima kasih. Sistem akan secara otomatis mengirimkan ucapan terima kasih kepada pasien yang melakukan transaksi di klinik Anda. Di samping itu, Anda juga bisa sekaligus mengirimkan permintaan penilaian tenaga medis. Hasil dari penilaian ini pun dapat dioptimalkan untuk memperbaiki layanan klinik.

 

Teknologi sudah mendukung berbagai kegiatan operasional, termasuk untuk klinik kesehatan. Pencatatan akan lebih mudah jika dilakukan secara digital karena bisa diakses di mana saja dan kapan saja. Apalagi data pasien di klinik kesehatan sangat banyak, hal ini bisa berisiko membingungkan staf yang bekerja.

Kabar baiknya, Omnicare menawarkan kemudahan dan efisiensi dalam mengatur sistem informasi di klinik. Melalui satu platform digital berbasis cloud, Anda bisa memasukkan berbagai data yang nantinya akan terintegrasi penuh di seluruh sistem. Pada akhirnya, efisiensi operasional klinik kesehatan Anda pun dapat meningkat.

Meta desc: Kualitas pelayanan klinik kesehatan adalah faktor utama yang menentukkan kualitas suatu klinik. Inilah lima cara meningkatkan kualitas layanan klinik kesehatan Anda.

Meta tags: Omnicare, klinik kesehatan, layanan klinik kesehatan, sistem operasional klinik, kesehatan

Keyword: Klinik kesehatan

Reference:

https://omnicare.co.id/

Tidak Ada Lagi Berkas Rekam Medis Menumpuk

Zaman sudah serba elektronik. Lalu kenapa masih menggunakan rekam medis kertas?

Selain memakan tempat, juga mengeluarkan biaya khusus untuk pengadaan kertas dan penyimpanannya.

Segera beralih ke Rekam Medis Elektronik, untuk penghematan, dan efisiensi karena datanya bisa diakses kapan saja, dan tidak perlu kawatir, kami melakukan backup data berlapis. Sehingga kesediaannya tetap terjamin.

Yukk hubungi kami untuk info lebih lanjut. Salam sehat! 😇

#omnicare_lokadok #complete_care #electronic_medical_records #emr #electronic_medical_record #simklinik #simklinikterbaik #cloud_based_emr_software #rekam_medis_elektronik

Mengelola Multi Cabang Menjadi Efisien dengan OmniCare

Klinik Makmur Jaya adalah klinik umum BPJS dan merupakan salah satu klinik besar yang terletak di Tangerang Selatan, dengan jumlah mencapai 3 cabang, yang terletak di Ciputat Timur, Setu dan Pondok Aren.

Klinik ini dimiliki oleh dr. Ayat Rahayu Sp.Rad dan dr. Elpawati sebagai Ketua Asklin rayon Tangerang, dan beliau juga merupakan dosen dari Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah.

Pelaksanaan perdana sistem omnicare di Klinik Makmur Jaya, Maret 2017

Sebelumnya, aplikasi yang digunakan tidak saling terintegrasi. Pada bagian pencatatan rekam medis, dan penjualan menggunakan aplikasi berbeda, sehingga operasional klinik menjadi tidak efisien. Selain itu, dengan jumlah cabang yang banyak menyulitkan koordinasi rekam medis pasien, karena tidak saling terintegrasi.

Setelah menggunakan sistem informasi manajemen dari omnicare yang berbasis cloud (internet), ketiga cabang klinik dr Elpa dapat dikelola dengan baik. Software berbasis Cloud menjadikan infrastruktur sederhana dan murah karena hanya membutuhkan koneksi internet. Interkoneksi antar cabang dapat terwujud dengan biaya yang rendah. Dengan terhubungnya seluruh cabang menjadikan pengelolaannya sangat mudah.

Seperti contohnya Klinik Makmur Jaya, tidak memiliki staf IT khusus yang menangani ketiga cabangnya, namun dapat beroperasional dengan baik tanpa menemukan kendala signifikan di jaringan koneksi.

Semoga Klinik Makmur Jaya semakin maju jaya dengan menggunakan software omnicare. 🙂